HIts Transformasi Wajah Penuh Noda Hitam dan MUA Lesti Kejora Beberkan Fakta
Suara.com - Seorang perempuan yang melakukan tranformasi wajah yang penuh noda hitam berakhir jadi cantik bak princes. Hal itu membuat ia mendapatkan pujian dari warganet.
MUA yang mendandani Lesti Kejora di syukuran pernikahan, membeberkan fakta menarik. Dua kabar tersebut merupakan berita terpopuler di kanal lifestyle Suara.com. Berikut berita terpopuler lainnya.
1. Transformasi Wajah Perempuan Penuh Noda Hitam Jadi Cantik Bak Princess Ini, Banjir Pujian
Inilah wajah perempuan sebelum dan setelah dirias MUA, hasilnya bikin takjub. (TikTok/@Rangga Juans)Beredar di TikTok, video seorang Make Up Artist alias MUA memamerkan transformasi wajah seorang perempuan penuh noda hitam bekas jerawat yang disulapnya bak seorang puteri cantik jelita berkat riasan make-up.
Baca Juga: Minta Tolong Teman untuk Suntik Botox, Wajah Wanita Ini Malah Jadi Menyeramkan
Riasan memang bisa saja mengubah drastis wajah seseorang. Terutama warna kulit yang biasanya akan terlihat lebih cerah dan mulus dari sebelumnya.
Baca selengkapnya
2. Sukses Bikin Lesti Kejora Cantik di Syukuran Pernikahan, MUA Ini Beberkan Fakta Menarik
Lesti Kejora di acara syukuran pernikahan. (Instagram/@hiantjen)Lesti Kejora dan Rizky Billar baru saja menggelar acara syukuran pernikahan pada Minggu (29/8/2021). Penampilan pasangan ini jelas menjadi sorotan selama acara kemarin, terutama Lesti.
Pelantun "Kejora" itu tampil cantik dalam balutan gaun rancangan desainer Hian Tjen. Penampilannya dipercantik dengan polesan makeup dari MUA (Makeup Artist) Marlene Hariman.
Baca Juga: Diprank Lesti Kejora, Rizky Billar Sedih Mengira Rossa Tak Hadiri Syukuran Pernikahannya
Baca selengkapnya
3. Viral Wanita Beli Makanan di Toko Kelontong Korea, Warganet: Ini Mah Banyak di Indonesia
Ilustrasi nasi goreng mi instan (Unsplash @emanuelekstrom)Di Indonesia, nasi goreng dan mi sudah menjadi makanan yang sangat mudah ditemui. Keberadaan menu magelangan atau nasi mawut juga sudah cukup umum di Indonesia.
Namun hal tersebut bisa jadi salah satu hal yang cukup unik di Korea Selatan. Akun TikTok @doobydobap membagikan momen ketika dirinya membeli nasi goreng yang dicampur dengan mi instan.
Baca selengkapnya
4. Viral Video Anjing Belanja Buah Apel di Pasar, Tingkah Nawarnya Bikin Gemas
Ilustrasi anjing Jack Russell.[Unsplash/Glen Carrie]Bukan rahasia lagi bahwa anjing merupakan hewan peliharaan yang setia dan pintar. Saat dilatih, anjing bisa melakukan banyak hal seperti memahami perintah, dan lainnya.
Salah satu hal yang rupanya bisa dilakukan anjing adalah berbelanja di pasar. Hal ini tampak pada video viral yang dibagikan melalui akun Twitter @humorandanimals.
Baca selengkapnya
5. Peruntungan Shio Hari Ini 30 Agustus 2021: Anjing Ada Kemauan, di Situ Ada Jalan
Shio Anjing. (Shutterstock)Peruntungan shio hari ini, 30 Agustus 2021. Tidak semua shio bernasib baik. Ada juga yang harus berjuang untuk mendapatkan hasil yang baik.
Sebab tak ada rumus baku dalam menghadapi masalah, jadi cobalah untuk fleksibel dalam menghadapi masalah apapun yang datang.
Baca selengkapnya
0 Response to "HIts Transformasi Wajah Penuh Noda Hitam dan MUA Lesti Kejora Beberkan Fakta"
Post a Comment